Sabtu, 19 November 2011

Sebuah Novel Lumpur; Buku Pertama dari Trilogi Tanah dan Cinta


KEHIDUPAN, Tanur dan kawan-kawannya dari pangkal ke ujung, penuh lika-liku. Bayangkan, mereka luntang-lanting mengungsi akibat luapan lumpur itu. Di kala semestinya mereka tumbuh seperti anak-anak yang ingin meraih cita-cita setinggi langit, tak hanya kampung halaman yang lenyap tertimbun di sana, segenap asa pun terkubur di kubangan lumpur itu. Hampir saja mereka patah arang andai tak ada perempuan setegar Daya, juga lelaki luar biasa seperti Kiai Sola dan Kasan yang menopang semangatnya.
Semburan lumput setara magma gunung berapi dan meluap tak henti-henti, memang bukan ancaman sepele. Prahara yang pertama kali muncul di Ronokenongo itu juga buka tidak mungkin menenggelamkan Pulau Jawa, kelak. Apalagi, hanya dukuh-dukuh kecil di Porong.

Harga: 65.000,-
Disc 20%

Deskripsi Buku:

Judul: Sebuah Novel Lumpur; Buku Pertama dari Trilogi Tanah dan Cinta
Copyright © Yazid R. Passandre
Penulis: Yazid R. Passandre
Penyunting: Ajib Purnawan & Masmulyadi W. Kusuma
Desain Cover: Tabah
Layouter: Diandra Creative Design
Diterbitkan oleh:
TONGGAK
Jln. Gedong Kuning, Gedongan I No. 48
Yogyakarta
Telp (0274) 8532758
email: penerbit.tonggak@gmail.com
ISBN: 978-602-19232-0-7
Perpustakaan Nasional: Katalog Dalam Terbitan
TONGGAK
Lumpur/Passandre, Yazid R.
Cetakan I-Yogyakarta: Tonggak
13 x 21 cm
I. Fiksi III. Passandre, Yazid R.
II. Judul
[Lukisan cover oleh D. Zamawi Imron]


Link FB:
1.       Diandra Distributor
2.       Sobat Buku Diandra
3.       Komunitas Cinta buku
4.       Twitter Diandra Media

Tidak ada komentar: