Senin, 16 Mei 2011

Mangkunegoro VII & Awal Penyiaran Indonesia


JUDUL BUKU : Mangkunegoro VII & Awal Penyiaran Indonesia
ISBN : 978-602-98955-0-6
Penulis : Hari Wiryawan
Penerbit : LPPS
Cetakan : I, 2011
Hal : viii+286 hlm
Berat Buku : 360 gr
Dimensi : 14 x 20 cm

Harga* Rp. 65.000,-



Sinopsis

"Semoga Mereka Memberi Pimpinan Dalam Siaran Radio Ketimuran di tanah ini menyadari, Bahwa siaran radio disini memikul kewajiban budaya yang luhur dan semoga ingat bahwa ini semua berkat pandangan jauh ke masa depan dan dorongan yang kuat dari Sri Paduka KGPAA Magkunegoro VII
(Sarsito Magunkusumo,1939)
SRV adalah pelopornya perkumpulan radio ketimuran Bgi indonesia yang kemudian menyusukl tumbuh kemana-mana, Sampai akhirnya Muntujul PPRK untuk mengimbangi tindakan-tindakan NIROM yang selalu Merugikan Pihak Indonesia....Sudah dikatakan pula bahwa pendorong jang pertama ialah almarhum SP Mangkunegoro VII
(Sejarah Radio di Indonesia,1953)
Live broacasting added another dimension,though at once localizing somting modern and modernizing somting Local.Magkunegoro VII's broadcast of live gamelan music was a totaly modern act
(Jennifer Lindsay,1997) "

Kategori : Sejarah
Sub Kategori : Budaya
Editor : Viddy AD Daery
Desain Cover : Diandra creative Design

PEMESANAN VIA SMS HUB. 085728549443, Telp. 0274-4477105

facebook:: diandra distributor//sobat buku diandra
dapatkan potangan 15%-20%(untuk pembelian yang lebih banyak) - exclude ongkir

Tidak ada komentar: