Jumat, 21 Januari 2011

Majalah Prisma Vol. 29 Oktober 2010 “Islam & Dunia Perjumpaan di Tengah Perbenturan”

Judul: Majalah Prisma Vol. 29 Oktober 2010 “Islam & Dunia Perjumpaan di Tengah Perbenturan”
Penerbit : Majalah Prisma LP3ES
Penulis : Redaksi
Harga : 30.000
ISBN : 0301-6269
Ukuran : 17,5 x 25,5 cm
Jumlah Halaman: 152 hlm
Kode : 189002362


Isi Tulisan Jurnal/Malajah:
TOPIK KITA
1. Agama, Iman dan Ilmu. Di tulis oleh Daniel Dhakidae
2. Ideologi, Identitas dan Ekonomi Politik Kekerasan: Mencari Model Solusi Mengatasi Ancaman Radikalisme dan Terorisme di Indonesia. Di tulis Oleh Noorhaidi Hasan
3. Setelah Van Gogh: Akar Kemarahan Anti-Muslim. Di tulis oleh Martin van Bruinessen
4. Islam, Sekularisme, dan Demokrasi di Eropa: Pengalaman Prancis. Di tulis oleh Andar Nubowo
5. Dinamika Islam dan Amerika. Ditulis oleh Muhammad Ali
6. Menjadi Muslim Minoritas di Negara Sekuler: Refleksi dari Autralis. Ditulis oleh Ahmad Fuad Fanani
7. Islam Indonesia: Kontribusi pada Peradaban Global. Ditulis oleh Azyumardi Azra
ESAI
1. Inkluisisi, Perang Global, dan Perang Kosmik. Oleh Daniel Dhakaide
DIALOG
1. Jadikan Agama sebagai Landasan Etis, Bukan Politis
SURVEI
1. “Keterwakilan Publik” dalam Perencanaan dan Penganggaran Partisipatif. Oleh Widiyanto
RESENSI
1. Judul Buku: Intelegensia Muslim dalam Pusaran Kekuasaan. Resensor. Ali Usman
2. Judul Buku: Melumerkan Konservatisme di dalam Nahdlatul Ulama. Resensor. Daniel Dhakidae

KRITIK DAN KOMENTAR
PARA PENULIS

Tidak ada komentar: